Kamis, 1 September 2015
Ruang Sidang 1 FIB UGM – Pukul 13.00
Pemateri:
Dr. Nicolaas Warouw
Judul:
Identity and Social Movement in Indonesia
Gerakan sosial baru di Indonesia tidak lagi menggunakan kelas sebagai satu-satunya dinamika gerakan sebagaimana di masa awal kemerdekaan dan Orde baru (petani dan buruh), tapi masyarakat Indonesia kontemporer mengembangkan beragam pengorganisasian melalui identitas sosial dan budaya, juga menggunakan berbagai media untuk menyatakan resistensi. Presentasi ini akan memetakan dan menganalisis bentuk-bentuk gerakan sosial baru di Indonesia dan proses transformasinya dalam dekade terakhir.